24 Januari 2021

MEMBERSIHAN SALURAN IRIGASI DI KASUN LEDOK DESA KEDIREN KEC.LEMBEYAN KAB. MAGETAN

Pada Hari Kamis tanggal 21  Januari 2021,Perangkat Kasun Ledok desa Kediren Kec.Lembeyan kabupaten magetan bersama masyarakat tani membersihkan saluran irigasi yang menuju sawah.kerja bhakti tersebut bertujuan biar aliran air yang menuju sawah menjadi lancar dan tidak mengakibatkan meluapnya air di sawah sekitarnya diakibatkan rumput liar yang tumbuh di sekitar saluran tersebut.Apabila rumput di sekitar aliran air tidak dibersihkan akan mengakibatkan air bisa meluap ke sawah disekitar saluran tersebut dan akan mengakibatkan gagal panen bagi petani,
EDI PRAYITNO (PENJAGA MALAM)    DRS.WAKINO,M.PD (KEPALA DESA)    ENDANG RETNO WINARSIH, A.MD (KASUN SELUNGGUH)    KASMIATI (KEPALA URUSAN KEUANGAN)    YULIANA,S.PD.I (KASUN SEKADALAN)    SUPRIADI (KASUN LEDOK)    ISMIATUN (KEPALA URUSAN UMUM DAN TATA USAHA)    RUSMANTO (KEPALA SEKSI PEMERINTAHAN)    SUBANDI (KEPALA SEKSI KESEJAHTERAAN)    SUWANTO (SEKRETARIS DESA)    MIMIN MARGAYUNI (PETUGAS KEBERIHAN)    SITI FATIMAH (KADER KESEHATAN)    MUHAMMAD FHATONI (OPERATOR ADMINDUK)