02 Oktober 2020

MEMBERSIHKAN MAKAM MENJELANG HARI RAYA IDUL FITRI

Setiap menjelang hari raya idul fitri  Bpk Kepala Desa Kediren menginggatkan kepada perangkatnya untuk mengajak warga masyarakat  kerja bakti membersihkan makam. Karena setiap menjelang hari raya idul fitri warga masyarakat berbondong bondong datang ke makam untuk mendoakan sanak keluarganya yang sudah meninggal dunia.Banyak pula warga masyarakat Desa lain yang datang ke makam tersebut. jadi makam harus kelihatan bersih dari rumput rumput liar.
EDI PRAYITNO (PENJAGA MALAM)    DRS.WAKINO,M.PD (KEPALA DESA)    ENDANG RETNO WINARSIH, A.MD (KASUN SELUNGGUH)    KASMIATI (KEPALA URUSAN KEUANGAN)    YULIANA,S.PD.I (KASUN SEKADALAN)    SUPRIADI (KASUN LEDOK)    ISMIATUN (KEPALA URUSAN UMUM DAN TATA USAHA)    RUSMANTO (KEPALA SEKSI PEMERINTAHAN)    SUBANDI (KEPALA SEKSI KESEJAHTERAAN)    SUWANTO (SEKRETARIS DESA)    MIMIN MARGAYUNI (PETUGAS KEBERIHAN)    SITI FATIMAH (KADER KESEHATAN)    MUHAMMAD FHATONI (OPERATOR ADMINDUK)